Selain Filosofi, Ini Cerita Legenda Bukit Serelo di Lahat, Destinasi Wisata Alam yang Belum Banyak Diketahui

Selain Filosofi, Ini Cerita Legenda Bukit Serelo di Lahat, Destinasi Wisata Alam yang Belum Banyak Diketahui

Cerita Legenda Bukit Serelo di Lahat. Foto : Istimewa --

BACA JUGA:Wajib Coba! 7 Rekomendasi Tempat Makan di Lahat Sumsel, Nomor 4 Sangat Populer

Salah satunya Bukit Serelo yang terletak di Kabupaten Lahat, Sumsel.

Tepatnya berada di Desa Perangai, Kecamatan Merapi Selatan.

Bukit ini sudah menjadi ikon kebanggaan masyarakat Lahat.

Jarak tempuh perjalanan dari Kota Palembang ke Bukit Serelo, Lahat sekitar 4 sampai 5 jam.

BACA JUGA:Wajib Dicicipi! 7 Makanan Khas Lahat Sumsel yang Terkenal Enak, Nomor 4 Tradisional Banget

BACA JUGA:Mau Wisata Alam ke Lahat dan Pagaralam? Jangan Lupa Mampir di Muara Enim, Ini Tempat Makan Pindang Paling Enak

Dengan jarak sekitar 214 kilometer. 

Bukit Serelo dikelilingi oleh Sungai Lematang yang jernih yang membuat panorama bukit ini menjadi lebih indah.

Biasanya di bawah bukit banyak yang memanfaatkannya sebagai tempat berkemah atau sekedar rekreasi keluarga.

Selain itu, keindahan yang disuguhkan oleh panorama alamnya membuat banyak pendaki dari luar daerah ingin menyaksikan bentuk, serta keindahan dari bukit ini secara langsung.

BACA JUGA:Jangan Sampai Lewat! Rekomendasi Tempat Makan Gado-Gado Enak di Lahat Sumsel, Dijamin Puas

BACA JUGA:Maknyus dan Murah! Ini 3 Rekomendasi Tempat Makan Ayam Bakar di Lahat Sumsel

Selain itu, terdapat juga berbagai bunga langka, serta flora fauna yang langka.

Seperti Kera ekor panjang, Cengkok, Kancil, Rusa, Kijang, Babi Rusa, berbagai jenis burung, dan ayam hutan terdapat di bukit ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: