Pulau Berbahaya yang Ada di Dunia, Bahkan Ada Pulau yang Terisolir, Cek Lokasinya Disini

Lokasi Pulau yang berbahaya di Dunia. FOTO: DETIKCOM--
ENIMEKSPRES.CO.ID - Pulau di Dunia memiliki keindahannya dan cirikhas tersendiri namun tak jarang jika Pulau tersebut malah berbahaya.
Pulau yang ada dibelahan bumi ini memang tidak dapat dihitung dengan jari lagi, bahkan diantara pulau-pulau tersebut terdapat pulau dengan pemandangan yang indah.
Meskipun demikian, kalian harus mengetahui bahwa ada pulau yang berbahaya jika kalian kunjungi.
Bahkan terdapat pulau yang terisolir di dunia yang bahkan tidak boleh dimasuki untuk keselamatan.
BACA JUGA:8 Pantai Hits di Merak Belantung di Lampung Selatan, Nomor Terakhir Mirip di Bali Populer di Medsos
BACA JUGA:Kabar Gembira, Jalan Tol Indralaya- Prabumulih Sebentar Lagi Segera Beroperasi. Ini Informasinya
Diambil dari beberapa sumber, terdapat 5 pulau yang paling berbahaya untuk ditinggali di dunia, berikut penjelasannya :
1. Pulau Gruinard, Skotlandia
Pulau satu ini, telah sangat lama dijuluki dengan pulau berbahaya di dunia.
Hal ini karena dulunya Pulau Gruinard merupakan bagian dari wewenang pemerintah Inggris.
BACA JUGA:Toyota Calya Laku Keras di Pasaran, Ternyata Ini 6 Keunggulannya
Dan terdapatnya percobaan perang biologis.
Selama Perang Dunia Dua, para ilmuwan menunjukkan bahayannya Anthrax dan menunjukkan kelayakannya untuk menjadi senjata biologis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: