Ternyata Pulau Sumatera Selain Disebut Bumi Andalas Masih Ada 4 Nama Lain, Simak Yuk

Ternyata Pulau Sumatera Selain Disebut Bumi Andalas Masih Ada 4 Nama Lain, Simak Yuk

Ternyata Pulau Sumatera Selain Disebut Bumi Andalas Masih Ada 4 Nama Lain. Foto : Istimewa--

SUMATERA, ENIMEKSPRES.CO.ID - Indonesia merupakan Negara kepulauan.

Pulau terbesar adalah Pulau Sumatera atau biasa juga disebut Bumi Andalas.

Sementara pulau-pulau besar lainnya yaitu, Kalimantan, Pulau Jawa, Pulau Sulawesi, Pulau Irian Jaya, dan ribuan pulau lainnya.

Diketahui dari beberapa sumber yang diolah enimekspres.co.id, Pulau Sumatera ternyata berada di urutan keenam dengan pulau terbesar di dunia.

BACA JUGA:Bukan Hanya Hits, Wisata Kampung Ya Saman Cindo di Banyuasin Juga Instagramable

BACA JUGA:7 Jenis Permainan Tradisional Sumsel Paling Populer di Zamannya

Luas pula ini mencapai 473.481 kilometer persegi.

Meski tidak sebanyak penduduk di Pulau Jawa, tapi penduduk di Pulau Sumatera diperkirakan lebih dari 57.940.351 jiwa.

Di Sulau Sumatera ini pula diketahui sebagai sentral Kerajaan Sriwijaya yang berkuasa mulai dari abad ke-7 hingga abad ke-12.

Dalam beberapa literatur lain disebutkan bahwa kekuasaan Kerajaan Sriwijaya sampai ke abad-13 atau abad ke-14. 

BACA JUGA:Kabar Gembira, 16 Agustus 2023 Diumumkan Kenaikan Gaji PNS

BACA JUGA:Pemilik Daihatsu Sigra Merapat! Kamu Harus Tahu, Ternyata LCGC Penggerak Roda Depan Ini Punya 3 Kelemahan

Lebih tepat lagi pusatnya Kerajaan Sriwijaya berada di sekitar Provinsi Bagian Selatan (Sumbagesel).

Tidak sedikit pula sejarawan menyebut pusatnya di Palembang, ibukota Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) sekarang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: