Jelang Puncak Arus Mudik, Polres Muara Enim Petakan 7 Titik Rawan Kemacetan Lalu Lintas

Jelang Puncak Arus Mudik, Polres Muara Enim Petakan 7 Titik Rawan Kemacetan Lalu Lintas

Polres Muara Enim bersama Forkopimda dan pihak terkait lainnya saat gelar rapat membahas persiapan arus mudik lebaran 2023. Foto : OZI/ENIMEKSPRES.CO.ID/--

BACA JUGA:Hadapi Mudik Lebaran, BSI Siapkan Uang Tunai Rp37,6 Triliun

Lalu di simpang objek wisata Danau Shuji, pasar tumpah Desa Tebat Agung Kecamatan Rambang Niru.

Kemudian di pintu perlintasan kereta api simpang Belimbing, serta di perlintasan kereta api Desa Ujan Mas, Kecamatan Ujan Mas.     

Kemacetan lalu lintas sering pula terjadi di Tanjakan Tanjung Buhuk Tanjung Enim hingga kemudian di sepanjang jalan arah Simpang Meo, Kecamatan Tanjung Agung.

“Petugas kita akan kita siagakan di titik-titik rawan tersebut,” tukas Kapolres. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: