Bansos PKH Tahap 2 Cair di Ramadan Ini, Begini Cara Mengecek Kamu Penerima Atau Bukan

Bansos PKH Tahap 2 Cair di Ramadan Ini, Begini Cara Mengecek Kamu Penerima Atau Bukan

Bansos PKH Tahap 2 cair di Ramadan, begini cara mengecek kami penerima atau bukan. Foto : SCREENSHOT/DOK--

Berikutnya, masukkan nama lengkap juga sesuai dengan kartu identitas diri atau KTP.

Pada kolom tersedia, masukkan kode huruf dan angka.

BACA JUGA:Bansos Subsidi Listrik 2023 Kembali Lagi, Simak Prosedur Mendapatkannya

BACA JUGA:Bansos BLT Dana Desa Rp300 Ribu Tahun 2023 Segera Cair! Simak Jadwalnya

Kemudian akan muncul Cari Data pada kolom kanan bawah, lalu klik itu.

Apabila benar memasukkan alamat dan nama lengkap, akan muncul nama calon penerima Bansos PKH, dan apakah kamu termasuk penerima atau bukan akan diketahui.

Di layar tersebut akan muncul data seperti nama, usia, jenis bansos, dan periode bansos.

Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: