Optimis Kuliner Lokal Tetap Eksis
MUARA ENIM Sejumlah penjual makanan khas Palembang di Muara Enim terutama pempek optimis kian eksis di tengah persaingan antar pedagang makanan Apalagi cita rasa pempek sendiri sudah sangat dikenal oleh masyarakat Sehingga pada 2018 ini pedagang pempek tetap yakin mendapat tempat tersendiri di hati warga Bumi Serasan Sekundang Sekarang makin banyak pedagang makanan muncul di Kota Muara Enim Konsep yang mereka terapkan pun beragam Namun dengan keunggulan dan kualitas makanan tradisional daerah ini kami yakin mampu bertahan Terlebih lidah masyarakat Muara Enim sudah sangat terbiasa dengan rasa pempek ucap Alya seorang pedagang pempek di Jalan Jenderal Sudirman Kamis 12 4 and Selengkapnya baca koran Enim Ekspres edisi Jumat 13 April 2018
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: