PALI Petani karet di Bumi Serepat Serasan merasa resah dengan oknum toke karet yang mencari keuntungan besar dengan memainkan timbangan dacing agar berat timbangan bisa lebih ringan Seperti yang terjadi di Desa Persiapan Jerambah Besi Kecamatan Talang Ubi Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir PALI sejumlah petani karet memeriksa timbangan yang biasa digunakan para toke karet Betapa kagetnya mereka setelah melihat di dalam timbangan tersimpan kepingan timah yang berfungsi untuk mengurangi berat timbangan Hal tersebut diketahui setelah warga setempat menaruh curiga ketika mendapati hasil getah karetnya yang tidak sesuai dengan besarnya karet Setelah dibongkar dan dicek ternyata setiap timbangan bisa mengurangi berat berkisar tiga kilogram ebi Selengkapnya baca koran Enim Ekspres edisi Selasa 15 Mei 2018
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: