Gubernur Apresiasi KAI Dorong Pertumbuhan Ekonomi Sumsel Melalui Pengembangan Infrastruktur Jalur KA Logistik

Kamis 06-03-2025,14:12 WIB
Reporter : Citra
Editor : Andre

Rudi menuturkan, update pengembangan angkutan kereta api batu bara Sumbagsel, yang meliputi pembangunan prasarana pokok, pembangunan terminal bongkar muat, pembangunan fasilitas perawatan, pembangunan fasilitas pendukung, dan pengadaan sarana kereta api.

BACA JUGA:Tertibkan Aset di Muara Enim, KAI Divre III Bangun Sekolah dan Dukung Rencana Pembangunan Flyover

BACA JUGA:Soal Pembangunan Flyover, Pj Bupati Muara Enim: Solusi Atasi Kemacetan Hingga Dorong Pertumbuhan Ekonomi

“Terimakasih Bapak Gubernur atas dukunganya kepada PT KAI, diketahui pula saat ini akan dibangun 5 flyover yang akan berdampak pada peningkatan keselamatan perjalanan kereta api dan pengguna jalan raya," bebernya.

"Kemudian kelancaran rantai pasok batu bara untuk ketahanan energi listrik nasional, serta peningkatan volume angkut batu bara yang berdampak pada perekonomian nasional maupun daerah,” tukasnya.

Kategori :