
"Tadi menunya ada semur ayam, tempe mendoan, sayur sop, dan buah jeruk," kata Diva.
BACA JUGA:Dukung Makan Bergizi Gratis, PPJI Sumsel Adakan Pelatihan Sertifikasi Penjamah Makanan
Dirinya merasa senang dengan adanya program Makan Bergizi Gratis ini karena bisa menghemat uang jajan.
"Jadi uang jajannya bisa ditabung," ungkap Diva.