Anda Wajib Tau 4 Dasar Akhlak DI dalam Diri Manusia, Apa Sajakah Itu?

Kamis 04-07-2024,19:18 WIB
Reporter : Sherli
Editor : Leo

BACA JUGA:5 Manfaat Jagung untuk Kesehatan yang Lebih dari Sekadar Lezat

Sehingga kita harus memperkuat keimanan kita dengan keyakinan yang kita yakini, karena penyakit hati ini sangatlah merugikan diri kita sendiri dan juga orang lain.

Jika kita kuat iman, serta kita berserah kepada yang maha kuasa insya Allah penyakit hati ini akan sembuh Karen pertolongan dari Allah SWT.

Karena sifat serta akhlak yang jelek itu memang datangnya dari hati yang buruk, sifat ini bisa dirubah jika orang tersebut mau merubahnya.

Cara merubah sifat buruk menjadi sifat yang baik anda dapat menenangkan urat-urat syaraf, tetapi jika marah mintalah pertolongan serta perlindungan kepada Allah dari syaitan yang terkutuk.

BACA JUGA:Ini Dia 8 Manfaat Sayur Pakis untuk Kesehatan, Nomor 6 Cocok Bagi yang Lagi Program Diet

Jika anda marah dalam keadaan berdiri, hendaklah anda duduk, tetapi jika duduk masih marah anda kendaklah berbaring.

Memang sifat buruk itu tidak langsung berubah secara langsung tetapi ada tahap-tahapan.

Walaupun tidak bisa secara langsung anda ada niatan untuk memperbaiki sifat buruk yang ada pada diri anda. 

Akhlak mulia juga bisa anda dapatkan jika memang anda ingin mengubahnya, dengan cara :

BACA JUGA:Pj Gubernur Agus Fatoni Ajak PASKI Kembangkan Potensi Seniman di Sumsel

a. Hendaknya seseorang senantiasa belajar, mengasah serta memperhatikan dalil-daling yang ada pada Al-Qur'an dan juga Sunnah yang ada kaitannya dengan akhlak mulia.

b. Berkumpul lah dengan orang-orang shalih yang berakhlak mulia agar dapat belajar tentang ilmu dan amanahnya.

c. Memperhatikan akibat dari akhlak yang buruk agar dapat menjauhi sifat jelek tersebut.

d. Selalu berdoa meminta ampun agar dianugerahi akhlak yang mulia.

BACA JUGA:Khasiat Minyak But But Tersembunyi Selain Bisa Jadi Pelumas Suami-Istri Buat Wajah Cerah dan Glowing

Kategori :