Air mawar juga memiliki sifat regeneratif yang membantu memudarkan bekas jerawat dan memperbaiki tekstur kulit.
BACA JUGA:Hanya dengan Madu, Wajah Auto Glowing Berseri! Penasaran? Begini Cara Mengaplikasikannya
BACA JUGA:7 Rutinitas Pagi 'Gratis' Yang Bikin Badan Segar dan Wajah Glowing, Bisa Diikuti Siapa Saja!
Campuran yogurt dan air mawar mampu memberikan manfaat luar biasa untuk kulit wajah Anda hanya dalam 7 hari.
Dengan penggunaan masker ini secara rutin, Anda akan merasakan kulit lebih cerah, terhidrasi dengan baik, pori-pori lebih kecil, serta berkurangnya peradangan dan iritasi.
Jadi tidak ada alasan untuk tidak mencoba kombinasi ini dan mendapatkan kulit bersinar yang Anda impikan.
Jaga kebersihan kulit Anda, cobalah masker ini dan Anda akan segera melihat perubahan positif pada kulit wajah Anda. (*)