Kedua bahan ini juga sangat efektif membunuh dermatitis seboroik.
Penyakit ini merupakan penyakit kulit kepala yang disebabkan oleh ketombe.
Manfaat tersebut tentunya akan Anda dapatkan jika Anda rutin dan konsisten mengaplikasikan Minyak Kayu Putih Cap Lang pada rambut Anda bersamaan dengan perawatan rambut lainnya.
2. Menghilangkan uban
Tahukah Anda bahwa salah satu manfaat luar biasa menggunakan minyak kayu putih pada rambut adalah melawan uban hingga ke akarnya?
Rambut beruban atau uban seringkali menimbulkan rasa gatal dan tentunya merusak penampilan.
Cara menghilangkan uban dengan minyak kayu putih Cap Lang
Menggunakan minyak kayu putih sebagai kondisioner rambut memang bisa menjadi solusi menghilangkan uban.
Juga menghitamkan rambut dengan cepat dan alami.
Rambut beruban sendiri bisa muncul bukan hanya karena faktor usia, tapi juga karena kebiasaan makan yang tidak sehat, gaya hidup yang tidak sehat, atau faktor stres.
BACA JUGA:Gunakan Minyak Kayu Putih Cap Lang Aja untuk Hilangkan Uban, Tidak Perlu Keahlian Khusus Ini Caranya
Anda bisa menghilangkan uban dan merawat uban hingga ke akarnya dengan mengaplikasikannya pada ujung rambut bersih Anda.
Jika sudah, pijat perlahan selama kurang lebih 10-15 menit, lalu diamkan pada rambut dan kulit kepala minimal 2 jam atau semalaman.
Hal ini dilakukan agar minyak kayu putih caplang dapat meresap secara maksimal ke dalam rambut.