1. Siapkan 1 wadah untuk campuran minyak zaitun dan air mawar Viva
BACA JUGA:Wujudkan Wajah Glowing Cukup Pakai Jeruk Nipis dan Minyak Zaitun, Begini Caranya
2. Campurkan 1 sendok teh minyak zaitun dan 1 sendok teh air mawar Viva, lalu aduk.
3. Oleskan kombinasi minyak zaitun dan air mawar hidup pada wajah lalu pijat ke seluruh wajah
4. Biarkan minyak zaitun dan air mawar Viva semalaman, lalu bilas dengan air bersih di pagi harinya.
Kombinasi minyak zaitun dan air mawar Viva melembabkan, mencerahkan, mencegah penyebaran bakteri jerawat, melembutkan, meningkatkan perlindungan kulit serta menghilangkan noda hitam, kerutan dan garis pada wajah.
Anda bisa mengoleskan minyak zaitun dan air mawar Viva setiap malam.
Karena kedua bahan ini sangat lembut dan aman, Anda bisa menggunakannya sebagai pelembab wajah saat tidur di malam hari.
Hasilnya di pagi hari wajah lebih lembut, cerah dan flek hitam memudar.
Gunakan secara rutin hingga flek hitam di wajah hilang sepenuhnya.
BACA JUGA:Wajah Glowing Tanpa Skincare, Kamu Bisa Gunakan Jeruk Nipis dan Minyak Zaitun, Begini Caranya
Demikian informasi tentang cara menghilangkan flek hitam dengan menggunakan masker minyak zaitun dan air mawar Viva. (*)