Doa Ketika Tiba di Objek Wisata Alam, Jangan Bilang: Waw Indahnya!

Rabu 05-07-2023,15:36 WIB
Reporter : Mukhlis
Editor : Melina

Atau dengan kalimat tasbih yang lebih sempurna yaitu: 

BACA JUGA:Selain 4 Sedekah Adat, Ini 6 Tradisi Budaya Tak Benda di Sumsel Masih Dilestarikan Sampai Sekarang

BACA JUGA:Terus Dilestarikan, Berikut Ini 4 Jenis Sedekah Adat di Provinsi Sumsel yang Kamu Harus Tahu

Subhanallah wal hamdulillah wallahu akbar”.

Setelah kata atau kalimat pertama itu keluar, maka lanjutkan dengan membaca doa: “Robbana maa kholaqta hadza bathilan, subhaanaka fakinaa adzaabannaar,” 

Artinya: Maha Suci Allah, Ya Allah Ya Tuhan Kami, tikdalah Engkau ciptakan semua ini sia-sia belaka (pasti ada manfaatnya untuk manusia), dan jauhkanlah kami dari adzab siksa api neraka,”.  

Bahwa lautan itu bagian dari Kekuasaan Allah disebutkan dalam Alquran Surat Alfurqon ayat 53 yaitu: 

BACA JUGA:Unik dan Sama-sama Menjulang Tinggi! Ini Pesona Bukit Jempol di Lahat VS Gunung Dempo di Pagaralam

BACA JUGA:Segini Lho Ketinggian Bukit Serelo di Lahat Itu, Sudah Tahukah Kamu?

“Wa huallazi marojal bahroini haadza ‘azbun purootun wa haadza milhun ujaajun wa jaala bainahuma barzakhon mahjuuron”. 

Artinya: Dan Dialah yang membiarkan dua laut yang mengalir (berdampingan) antara air tawar lagi segar dan yang lain asin lagi pahit, dan Dia jadikan antara keduanya dinding dan batas yang menghalangi.

Di Surat Anahl ayat 14 Allah berfirman: 

“Wa huallazi sakhorol bahro litakkuluu minhu lahman thoriyan wa tastakhriju minhu hilyatan talbasuu naha wa tarol fulka mawaakhiro fiihi wa litabtahuu min fadhliihi wa la’alakum tasykuruun,”

BACA JUGA:Mengenal 4 Jenis Sedekah Adat yang Ada di Provinsi Sumsel, Masih Dilestari Sampai Sekarang

BACA JUGA:Pemkab Muara Enim Dorong Aktualisasi Fokus Penanganan Stunting

Arinya: Dan Dialah Allah yang menundukkan lautan (untukmu), agar kamu dapat memakan daripadanya daging yang segar (ikan), dan kamu mengeluarkan dari lautan itu perhiasan yang kamu pakai; dan kamu melihat bahtera berlayar padanya, dan supaya kamu mencari (keuntungan) dari karunia-Nya, dan supaya kamu bersyukur.

Kategori :