Ternyata Bukan Pagaralam, Ini Daerah Penghasil Kopi Terbesar di Sumsel, Jaraknya 307 Km dari Palembang

Sabtu 24-06-2023,16:26 WIB
Reporter : Al Azhar
Editor : Al Azhar
Ternyata Bukan Pagaralam, Ini Daerah Penghasil Kopi Terbesar di Sumsel, Jaraknya 307 Km dari Palembang

Kabupaten OKU dengan produksi kopi sebanyak 16.317,00 ton. Kabupaten Musi Rawas dengan produksi kopi sebanyak 3.196,00 ton,  Kabupaten OKU Timur dengan produksi kopi sebanyak 2.200,00 ton.

Kota Lubuk Linggau dengan produksi kopi sebanyak 885,00 ton, Kabupaten Banyuasin memiliki produksi kopi sebanyak 724.00 ton.

Selanjutnya Kabupaten OKI dengan produksi kopi sebanyak 335,00 ton, Kabupaten Muratara dengan produksi kopi sebanyak 214,00 ton.(@al) 

 

Kategori :