
BACA JUGA:4 Destinasi Wisata Ter-hits di Kota Palembang, Wajib Kamu Dikunjungi
Saat ini Benteng Kuto Besak digunakan objek wisata sejarah dan sering dijadikan sebagai tempat penyelenggaraan kegiatan masyarakat.
Benteng Kuto Besak berada dekat dengan jembatan Ampera.
Tidak butuh waktu lama berjalan kaki, dari jembatan Ampera ke taman Benteng Kuto Besak.
sehingga kamu bisa menikmati megahnya jembatan Ampera dan aliran sungai Musi saat berada di Benteng Kuto Besak.
BACA JUGA:Ingin Berwisata ke Gelam Forest Fantasy yang dekat dengan Palembang, Ini Jalurnya
3. Museum Sultan Mahmud Badaruddin II
Masih berada di sekitar Jembatan Ampera, Museum Sultan Mahmud Badaruddin II merupakan wisata sejarah yang wajib dikunjungi jika sudah ke Palembang.
Museum Sultan Mahmud Badaruddin II (SMB II) memiliki cerita sejarah kota Palembang.
Dibangun pada tahun 1821-1824, pada awalnya museum ini adalah Keraton Kuto Kecik atau Keraton Kuto Lamo milik Kesultanan Palembang.
Museum ini berisi benda-benda peninggalan Kesultanan Palembang, berupa lukisan perang Palembang, peralatan perang Tradisional seperti pedang/golok, prasasti Kedukan Bukit, Porselen Antik, Pakaian Adat, dan Kain Songket dari kesultanan Palembang.
BACA JUGA:3 Wisata di Palembang Sumsel yang Seru, Cocok Dikunjungi Bersama Anak-anak Saat Weekend
4. Museum Ampera
Monumen Perjuangan Rakyat atau Monpera adalah bangunan yang buat untuk memperingati serangan Agresi Militer Belanda II yang saat itu menyerang kota Palembang Monpera berada di pusat kota Palembang masih di wilayah jembatan Ampera.