Tidak Banyak Orang Paham, Ternyata Begini Tips Memilih Durian yang Matang dan Manis, Yuk Dicoba

Sabtu 17-06-2023,20:02 WIB
Reporter : Andre
Editor : Andre

4. Jangan memilih durian yang kulitnya sudah retak atau pecah pada bagian ujungnya.

Retak atau pecahnya kulit durian akan membuat isi di dalamnya bercampur dengan udara bebas sehingga bisa membuat rasa buah tersebut menjadi asam atau tawar.

BACA JUGA:7 Destinasi Wisata Kuliner Legendaris di Lampung, Nomor 4 Wong Sumsel Sudah Sangat Familiar

BACA JUGA:7 Rekomendasi Kuliner Khas Banyuasin, Nomor 5 Wajib Untuk Dicoba

5. Pilih durian yang mengeluarkan aroma kuat dan harum karena sudah matang.

Namun jika aroma durian kurang menusuk, artinya tingkat kematangan durian tidak sempurna.

Kemungkinan, buah tersebut matang tidak secara alami, melainkan telah dikarbit atau diperam.

Buah yang seperti ini tidak lagi segar dan rasanya kurang nikmat.

BACA JUGA:3 Jenis Kuliner Ini Sudah Menyatu dengan Lidah Orang Indonesia, Padahal Asli Luar Negeri

BACA JUGA:Teghung Kehing, Kuliner Unik Khas Kabupaten Empat Lawang Sumsel, Begini Cara Buatnya

6. Goncang buah durian untuk mengecek kelayakannya.

Caranya gunakan semua jari tangan dan kedua telapak tangan kamu.

Lalu tempelkan kedua telapak tangan pada buah durian, diikuti dengan jari-jari tangan dan pegang erat.

Dengan menggabungkan seluruh jari dan kedua telapak tangan, akan mengurangi tekanan dari durinya.

BACA JUGA:5 Kuliner Khas Yogyakarta yang Familiar di Sumsel

BACA JUGA:8 Kuliner Unik Khas Bangka Belitung, Daerah yang Dulunya Bagian dari Provinsi Sumsel

Kategori :