Pembangunan Tol Bengkulu-Lubuklinggau Sumatera Selatan Ternyata Tak Masuk Prioritas, Ini Penjelasannya

Kamis 05-01-2023,08:36 WIB
Reporter : Andre
Editor : Andre

BACA JUGA:Resmi Turun, Berikut Daftar Lengkap Harga BBM Terbaru di SPBU Pertamina Seluruh Indonesia

Ruas Indralaya-Prabumulih sepanjang 65 km (sesi 1) melintasi dua wilayah di Kabupaten Muara Enim, yakni Kecamatan Kelekar dan Belide Darat.

Di Kecamatan Kelekar sepanjang 4,7 Km, melintasi Desa Suban.

Sedangkan di Kecamatan Belide Darat sepanjang 4,6 Km melintasi Desa Tanjung Tiga, Desa Ibul, dan Desa Gaung Asam.

Pada tahun ini, Hutama Karya menerima penyertaan modal negara (PMN) Rp28,9 triliun.

BACA JUGA:Alhamdulillah, Harga BBM Turun Mulai Hari ini, Sekarang Jadi Segini

BACA JUGA:Ajakan Malam Pertama Sang Suami Ditolak, Ternyata Begini Kronologi Pengantin Baru Kabur, Miris!

Dana tersebut akan digunakan untuk penyelesaian pembangunan ruas JTTS tahap 1 dan memulai beberapa ruas JTTS tahap 2.

Untuk alokasi JTTS tahap 1, ruas Binjai–Langsa Rp1,096 triliun, Indralaya–Muara Enim Rp1,028 triliun, Kisaran–Indrapura Rp1,176 triliun.

Selanjutnya ruas Kuala Tanjung–Parapat Rp3,036 triliun, Bengkulu–Taba Penanjung Rp266 miliar, Sigli–Banda Aceh Rp952 miliar.

Padang–Sicincin Rp5,339 triliun dan ruas Pekanbaru–Pangkalan Rp797 miliar.

BACA JUGA:Waduh, Pengantin Baru Kabur, Diduga Dilarikan Mantan Kepala Desa, Suami Lakukan Hal Ini

BACA JUGA:Soal Kelanjutan Tol Bengkulu-Lubuklinggau Sumatera Selatan, Ini Harapan Anggota DPD RI, Simak!

Sedangkan JTTS tahap 2, terbagi atas 2 ruas.

Pertama, ruas Betung–Tempino–Jambi senilai Rp7,285 triliun.

Kedua ruas Junction Pekanbaru–Bypass Pekanbaru Rp7,909 triliun.

Kategori :