Jengkol Tembus Rp 60 ribu/Kg

Jumat 06-07-2018,09:43 WIB
Editor : Febi Friansyah

MUARA ENIM Pedagang sayur di Pasar Inpres Muara Enim mengakui harga jengkol tengah mengalami kenaikan Naiknya harga jengkol tersebut diduga lantaran minimnya pasokan panganan yang memiliki aroma khas tersebut Seperti yang diungkapkan Misniati 43 salah satu pedagang sayur di Pasar Inpres Menurut dia dalam dalam beberapa hari terakhir harga jengkol tengah mengalami kenaikan dan pasokan sulit dicari oleh pedagang Penyebabnya ada kelangkaan pasokan dari petani Jengkol sekarang susah barangnya Misalnya ada cuma sedikit dan harganya juga mahal dari agen bisa Rp 40 ribu per kilogram ujarnya Jumat 6 7 Senanda dengan pedagang jengkol lainnya Herman 38 Dia menyebut harga jengkol tengah naik yang disebabkan menurunya pasokan kepada pedagang Karena ini lagi tidak musimnya jadi harga jengkol yang masih muda Rp 40 ribu dan jengkol yang tua harganya Rp 60 ribu bebernya cr1 Selengkapnya baca koran Enim Ekspres edisi Sabtu 7 Juli 2018

Tags :
Kategori :

Terkait